BRANCH OFFICE BANDUNG

BRANCH OFFICE BANDUNG
JL. WR. SUPRATMAN No. 21 BANDUNG

Kamis, 24 April 2014

Kospi Terkecewakan Earnings Hyundai Motor

South Korea MarketsIndeks Kospi terserat di zona merah jelang penutupan bursa menyusul jatuhnya saham unggulan Hyundai Motor Co karena kinerja kuangan korporasi selama kuartal pertama yang dibawah ekspektasi. 

Hyundai Motor, produsen ternama di Korsel jatuh 1,2% ke 242.000 won setelah pendapatan kuartal pertama yang turun 2,9% menjadi 2,03 triliun won.

Indeks sempat menguat di sesi pagi hariditopang laporan pertumbuhan ekonomi Korsel di kuartal pertama yang tumbuh 0,9% dari estimasi 0,8%, sedangkan untuk tahunan PDB tumbuh 3,9%.
Indeks Kospi ditutup turun 2,03 poin, atau 0,10%, ke posisi 1.998,34

Tidak ada komentar: